GERAK JALAN
Gerak jalan adalah aktivitas olah raga yang dapat dikombinasikan dengan kegiatan lainnya, dengan melakukan gerak, manusia melatih sensor motoriknya sehingga dapat bekerja dengan maksimal dan berjalan sesuai fungsinya.
Aspek utama dalam bergerak adalah mencapai otomatisasi gerak dari sensor motorik tersebut.
Tujuan melakukan gerak jalan, rutin berjalan kaki dapat mengurangi dan mencegah stres, ketika berjalan kaki atau melakukan aktifitas fisik lainnya, tubuh melepaskan endorfin yang dapat memperbaiki suasana hati serta mengurangi rasa cemas dan depresi, selain itu juga membuat tidur menjadi nyenyak.
Manfaat berjalan kaki mendorong sirkulasi darah di dalam struktur tulang belakang dan memperbaiki postur tubuh dan fleksibilitas yang vital bagi kesehatan tulang belakang, mencegah esteoporisis.
Sehingga pada hari minggu 13 Nopember 2022, ASN Kec. Gunungwungkal ikut berpartisipasi pada Road to Jateng 2023 dengan kegiatan “ mlaku bareng Pak Henggar” yang bertempat di Stadion Joyo Kusomo Pati.